Selasa, 14 Desember 2010

Nabi Muhammad saw. Pelopor Toleransi Antarumat Beragama

Rasulullah saw. Merupakan benar-benar seorang manusia yang memiliki budi pekerti luhur. Dalam berdakwah, beliau selalu menghormati agama dan kepercayaan orang lain. Setelah Rasulullah hijrah ke Madinah, beliau memberi kebebasan beragama bagi masyarakat setempat dan mengajarkan hidup rukun, berdampingan, saling menghargai, dan saling menghormati walaupun berbeda agama .Perjanjian tersebut diwujudkan dengan perjanjian antara Rasulullah dan Kaum Yahudi. Beliau merupakan manusia pertama yang meletakkan prinsip dasar toleransi atau tasamuh menurut ajaran islam, yaitu “ Bagimu agamamu dan untukkulah agamaku.”

Tidak ada komentar:

Posting Komentar