Senin, 13 Desember 2010
Ali bin Abi Talib Pintu Masuknya Ilmu Pengetahuan
Pada suatu hari, Rasulullah saw. Berkata kepada para sahabatnya, “ Sudahkah kalian aku beritahukan mengenai amal perbuatan para pahlawan?” Para sahabat bertanya, “ Wahai Rasulullah, apakah amal perbuatan para pahlawan tersebut?” Rasulullah menjawab,” Yaitu mencari ilmu, sebab sesungguhnya ilmu adalah cahaya orang mukmin di dunia dan akhirat. Aku ( Muhammad ) adalah kota ( gudang ) ilmu, sedangkan Ali r.a. adalah pintu masuknya ilmu.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar